Meet The Creator #6 Nothing Cloth X Kuncir
Memasuki bulan ke enam. Meet The Creator di Kulidan Kitchen, akan menghadirkan kolaborasi antara Nothing Cloth dan Kuncirsv. Kolaborasi ini dipilih untuk ditampilkan dalanm meet the creator #6, setelah proses kurasi oleh kawan-kawan di kulidan kitchen. Kami melihat disini ada kolaborasi, semangat inteprenership, dan juga secara konsep desain menarik, dimana inspirasinya dari rerajahan atau kaligrafi